Apakah VPN Legal Di UAE?.. Berikut Ini Fakta dan Penjelasannya

VPN merupakan salah satu jalan yang terbaik untuk digunakan oleh sahabat arena saat berinternet. Sebenarnya VPN merupakan sebuah layanan yang akan mengamankan semua data-data dari pengguna dengan melalui terowongan yang bisa terakses apabila sudah terhubung dengan servernya. Secara umum, VPN yang disingkat dari Virtual Private Network mampu melindungi sahabat arena dari penyerangan virus dan malware.

Apakah VPN Legal Di UAE

Selain mengamankan sahabat arena, VPN juga mampu memberikan akses terbaik dengan kecepatan tinggi untuk membuka semua konten yang telah diblokir oleh ISP. Mungkin VPN menjadi sebuah pintu yang terbaik dalam kehidupan digital dari sahabat arena setiap harinya. Sesudah VPN mengubah IP sahabat arena, maka sahabat arena akan menjadi anonim, bahkan tidak akan dilihat oleh siapapun.

Meski VPN itu membawa kehidupan digital kita semakin aman, namun apakah VPN legal di UAE? Bukankah berinternet di UAE itu sangat ketat dan bagaimana bisa sebuah VPN itu menjadi legal atau ilegal?… Apabila sahabat arena bertanya mengenai apakah VPN legal di UAE? Maka disini arena laptop akan menjawab pertanyaan dari sahabat arena. Berikut jawabannya.

Apakah VPN Legal di UAE?

Apakah VPN legal di UAE? Penduduk yang ada di UAE sangat terancam betul dengan dunia internet yang mereka jalani. Warga masyarakat yang ada di UAE tidak bisa terakses ke konten yang mereka inginkan, karena telah diketahui bahwa pembatasan yang ada di UAE itu sangat ketat. Salah satu contohnya adalah mereka tidak bisa membuka konten luar, seperti konten Amerika mereka tidak bisa membukanya apabila menggunakan layanan Netflix.

Pembatasan tersebut merupakan salah satu hal yang tidak disukai oleh mereka, sehingga mereka mencari solusi untuk menggunakan VPN. Nah, apakah VPN legal di UAE? Banyak orang yang tidak mengetahui tentang VPN yang legal atau ilegal di UAE. Sebenarnya VPN bisa jadi legal dan juga bisa ilegal, jika sahabat arena menggunakan VPN yang baik, tentu saja ini akan menjadi legal. Namun apabila sahabat arena menggunakan VPN yang tidak sesuai dengan ISP UAE, maka ini akan menjadi ilegal.

Undang-undang untuk membatasi penggunaan terhadap VPN sudah dikeluarkan dan hal ini akan menjadi memburuk. Larangan ini jatuh pada Undang-undang Kejahatan Dunia Maya 2016 no 12, mengkriminalkan penggunaan Virtual Private Network di UAE. Berarti sekarang bukan hanya situs web dan VoIP yang sudah diblokir, melainkan ini juga terancam pada layanan VPN yang ingin membuka blokiran mereka. Dengan larangan yang seperti ini akan membuat sahabat arena akan bertanya mengenai apakah VPN legal di UAE atau tidak?…

Jadi, Apakah VPN Legal di UAE?

Jadi, apakah VPN legal di UAE? Sebenarnya ini hanya tergantung dengan VPN apa yang akan digunakan oleh sahabat arena. Ada sebuah undang-undang yang menyatakan kalau penggunaan internet diperbolehkan untuk menggunakan VPN, namun dengan alasan yang tepat. UU Cybercrime no 9, polisi serta pihak yang berwenang mengatakan kalau pengguna akan mendapatkan hukuman apabila menggunakan VPN ilegal dengan kegiatan yang tidak pantas.

Pengertian VPN sudah jelas bahwa VPN menjadi salah satu gerbang yang dapat digunakan oleh sahabat arena untuk mengamankan semua kegiatan online sahabat arena. VPN yang dimaksud adalah VPN yang sudah diperbolehkan oleh pihak tertentu. Warga yang berada di UAE diperbolehkan untuk menggunakan VPN dengan tujuan yang legal. Karena penggunaan VPN yang seperti itulah bisa membuat VPN menjadi legal jika digunakan oleh pengguna.

Kenapa Harus Menggunakan VPN di UAE

Pada umumnya penggunaan VPN yang baik juga akan berdampak pada hal-hal yang baik. Jika sahabat arena menggunakan VPN maka sahabat arena akan mendapatkan berbagai manfaat seperti yang ada dibawah ini.

Keamanan

Memang pada dasarnya VPN ini ini membawakan hal-hal yang positif, tidak tahukah sahabat arena kalau VPN mampu membuat privasi dari sahabat arena akan tetap aman?. Perlu diketahui kalau pemerintah UAE mampu melacak semua kegiatan dari sahabat arena. Nah dengan adanya VPN, maka layanan VPN akan mengamankan semua kegiatan atau apapun yang menjadi privasi online sahabat arena. VPN pada umumnya mempunyai enkripsi yang sangat kuat, sehingga semua privasi sahabat arena akan anonim dan tidak ada yang bisa mendapatkannya.

Membuka Pembatasan Geografis

Selain itu, VPN juga mampu membuka blokiran dari pembatasan yang dilakukan oleh ISP UAE. Sebagai contohnya, pernahkah sahabat arena mengunjungi website yang memiliki konten blokiran atau tidak bisa dibuka oleh sahabat arena?… Nah itulah aksi dari pemerintah UAE, bahwa mereka telah memblokirnya. Namun, sahabat arena masih bisa membukanya apabila sahabat arena menggunakan VPN yang terbaik.

Rekomendasi VPN Terbaik Untuk UAE

Intinya, penggunaan VPN  harus sesuai atau harus memiliki tujuan yang benar dalam menggunakan VPN. Nah jika sahabat arena ingin mencari sebuah VPN untuk digunakan di wilayah UAE, maka disini sahabat arena bisa temukan. Apakah VPN Iegal di UAE? Tentu saja, jika sahabat arena masih kurang percaya, sahabat arena bisa mencobanya dengan menggunakan salah satu dari kedua VPN yang ada dibawah ini.

1. ExpressVPN

ExpressVPN

ExpressVPN merupakan layanan VPN yang sangat terbaik untuk digunakan pada saat sahabat arena yang berada di UAE. Melalui ExpressVPN akan ada kemungkinan besar untuk membuka semua konten yang telah diblokir di UAE. Jadi sahabat arena tak perlu khawatir dengan keadaan yang seperti itu apabila sahabat arena menggunakan ExpressVPN.

ExpressVPN menawarkan akses yang terbaik dengan keamanan yang sangat terjamin, jika sahabat arena ingin mengamankan setiap privasi dari sahabat arena. Maka pilihan yang paling tepat ketika sahabat arena memilih untuk menggunakan VPN dari layanan ExpressVPN ini. Informasi yang lebih lengkap dan jelas, sahabat arena bisa baca pada situs webnya yang ada disini.

2. NordVPN

NordVPN

Tak hanya ExpressVPN yang bisa digunakan oleh sahabat arena, disini arena laptop juga merekomendasikan layanan NordVPN. Jika sahabat arena masih kurang puas dengan layanan ExpressVPN, maka sahabat arena bisa menggunakan NordVPN. Disini sahabat arena akan mendapatka keamanan terbaik dengan selalu menghargai kecepatan internet yang dimiliki oleh sahabat arena.

Sebenarnya ExpressVPN dengan NordVPN ini hampir sama, diperkirakan perbedaannya hanya terlihat dari harga perbulannya hingga harga pertahunnya. Kecanggihan dari NordVPN ini tidak kalah dengan ExpressVPN. Berbagai fitur-fitur keamanan dan fitur lainnya bisa digunakan oleh sahabat arena. Jadi internet sahabat arena akan menjadi lebih menyenangkan jika sahabat arena menggunakan layanan NordVPN ini. Klik disini untuk info lebih lanjut.

Penutup

Itulah jawaban dari arena laptop yang bersangkutan dengan pertanyaan sahabat arena, seperti “apakah VPN legal di UAE”. Semoga jawaban ini bisa memuaskan sahabat arena dan untuk sahabat arena yang mencari sebuah VPN terbaik di UAE. Mungkin sahabat arena bisa memilih dari kedua VPN yang sudah diuraikan tadi diatas. Terima kasih dan Sampai jumpa lain waktu di artikel artikel lainnya…

ArenaLaptop Editor